Monday, December 24, 2018

Natal Tiba, Ini 5 Hal Menarik Tentang Sinterklas yang Belum Diketahui Publik

Liputan6.com, Florida - Apa yang terbesit dalam pikiran Anda ketika Natal tiba? Pohon Natal, hadiah, salju, musim dingin, bulan Desember, liburan dan berkumpul bersama keluarga, atau mungkin Sinterklas?

Bagi anak kecil, momen Natal adalah saat di mana mereka dapat bertemu dengan Sinterklas dan meminta sesuatu padanya: kado. Orang-orang tahun bahwa lelaki tua yang akrab disapa Santa itu kerap muncul pada waktu Natal dan mengabulkan permohonan bocah-bocah.

Sinterklas identik dengan pria sepuh berpostrur tubuh agak gempal, berjenggot panjang, mengenakan topi, mantel, celana berwarna merah, memakai sarung tangan putih, membawa karung berisi hadiah, datang lewat cerobong asap, dan mengendarai kereta rusa.

Konon, ia akan mendatangi anak-anak yang berhati baik dan memberikan kejutan spesial kepada mereka. Akan tetapi, apakah sebagian orang di dunia sudah banyak yang tahu tentang asal usul Sinterklas?

Kalau belum berikut 5 hal menarik yang bisa Anda ketahui tentang tokoh fiktif tersebut, seperti dikutip dari lolwot.com, Senin (24/12/2018).

Saksikan video pilihan berikut ini:

seorang Sinterklas menyelam untuk memberi makan biota laut di The California Academy Of Sciences

Let's block ads! (Why?)



December 24, 2018 at 08:40PM from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com http://bit.ly/2GBi425
via IFTTT
Share:

0 Comments:

Post a Comment